Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Lailahaillallah: Kalimat yang Menjadi Pemisah dan Pembeda Antara Musyrik dan Muwahid

Lailahaillallah
Kalimat Lailahaillallah

 Kalimat Lailahaillallah adalah yang dengan satu kalimat ini menjadi pemisah dan pembeda antara musyrik dan muwahid, ahlul kufur dan ahlul iman. 

Kalimat Lailahaillallah terdiri dari dua penggalan, penggalan pertama memberikan konten penafian terhadap seluruh yang disembah dan penggalan yang kedua adalah penetapan bahwa hanya yang berhak untuk disembah dan tidak ada sekutu dalam penyembahan itu adalah Allah. Dan makna Lailahaillallah tidak ada sesembahan yang berhak disembah kecuali Allah.

Search Keywordlailahaillallah al malikul haqqul mubin artinya,lailahaillallah arab,kaligrafi lailahaillallah,arti lailahaillallah,bacaan kalimah zikir lailahaillallah dalam islam adalah,lafadz lailahaillallah disebut lafadz,tulisan lailahaillallah,zikir lailahaillallah,lailahaillallah adalah kalimat,lailahaillallah adalah bacaan.

Orang musyrik zaman Rasulullah sebelum mereka tahu apa makna yang terkandung pada kalimat Lailahaillallah, dan konsekuensinya adalah bahwa sesembahan itu hanya satu saja yaitu Allah, harus meninggalkan sesembahan mereka yang berjumlah banyak berupa patung, harus meninggalkan orang-orang sholeh yang mereka minta kepadanya, oleh karena itu itu mereka dengan terang-terangan menolak untuk memikirkan Lailahaillallah. 

Adapun orang sekarang dengan santainya mengucapkan kalimat Lailahaillallah, tapi datang kekuburan menjadi rutinitas, meminta kepada orang-orang sholeh yang sudah mati, jimat-jimat menjadi barang berharganya, minta tolong kepada jin, melindungi diri kepada penghuni-penghuni lembah, mereka tidak memahami makna kalimat lailahaillallah itu sendiri.

Kalimat Lailahaillallah dimaknakan dengan makna yang salah, mereka mengatakan bahwa Lailahaillallah adalah tidak ada tuhan selain Allah, Lailahaillallah bukan ada tuhan T kecil melainkan tuhan T besar, Lailahaillallah adalah mengeluarkan kebesaran-kebesaran dunia dari hati dan memasukkan kebesaran-kebesaran Allah ke dalam hati, dan semua makna Lailahaillallah ini adalah salah dan mereka bermain-main dengan kalimat ini.

Posting Komentar untuk "Lailahaillallah: Kalimat yang Menjadi Pemisah dan Pembeda Antara Musyrik dan Muwahid"